Belajar Dari Banjir Bandang Parapat: Melihat Kembali Perjanjian Dengan Ciptaan (Sebuah Tafsir Sosiologi-Ekologi Kejadian 9:8-17 Allah, Alam, Manusia)

David Petrus Siregar

Abstract


Konfrensi PBB tentang Lingkungan Hidup Manusia di Stockholm (Deklarasi Stockholm) pada Juni 1972 menunjukan sebuah panggilan pembaharuan dalam memperhatikan alam. Melalui pembaharuan ini lapisan masyarakat dunia mulai sadar akan setiap ancaman dari kerusakan lingkungan bagi keberlangsungan hidup seluruh ekosistem dunia (ada sebuah kebenaran yang baru tersingkap atau mungkin hal ini telah diketahui). Tulisan ini akan berfokus pada penggalian dan meneliti literatur/kepustakaan yang ada dan tidak melakukan penelitian lapangan. Kajian ini diawali dengan fenomena yang terjadi mengenai kedudukan antara Allah, manusia, serta alam. Hubungan ini membawa kepada sebuah tanda perjanjian dan tekad Allah bahwa tidak ada lagi kehidupan yang akan dihanyutkan dan dihabiskkan oleh Air Bah (Kej. 9:11). Memperhatikan di Kej. 8:21 bahwa tekad Tuhan ini berasal dari hati-Nya untuk tidak membinasakan bumi seperti yang telah Ia lakukan, kekuatan dari tekad Tuhan ini menggambarkan pembangunan hubungan kembali Allah, alam, dan manusia. Kisah ini menjadi sebuah rujukan penulis anonim deutro Yesaya (Yes 40-55).

Keywords


perjanjian; Allah; manusia; alam; hubungan

Full Text:

PDF

References


Beckwith, Roger T. “The Unity and Diversity of God’s Covenants.” Tyndale Bulletin 38, no. 1 (1987): 92–118.

Birch, Bruce C. A Theological Introduction to the Old Testament. Abingdon Press, 2005.

Brueggemann, Walter. A Social Reading of the Old Testament: Prophetic Approaches to Israel’s Communal Life. Fortress Press, 1994.

Cross, Frank Moore. From Epic to Canon: History and Literature in Ancient Israel. JHU Press, 2000.

Deane-Drummond, Celia. Teologi Dan Ekologi. BPK Gunung Mulia, 2006.

developer, mediaindonesia com. “Forum DAS: Alih Fungsi, Penebangan Hutan Penyebab Banjir Parapat.” Accessed May 7, 2023. https://mediaindonesia.com/nusantara/405115/forum-das-alih-fungsi-penebangan-hutan-penyebab-banjir-parapat.

Ekris, Kees van. “KEASINGAN UMAT TUHAN DALAM BEBERAPA TEKS PERJANJIAN LAMA.” Gema Teologi 37, no. 1 (April 30, 2013). Accessed June 6, 2023. http://journal-theo.ukdw.ac.id/index.php/gema/article/view/162.

Hiuser, Kris, and Matthew Barton. “A Promise Is a Promise: God’s Covenantal Relationship with Animals.” Scottish Journal of Theology 67, no. 3 (August 2014): 340–356.

Informasi, Biro. “Ibadah Puncak Penyelenggaraan Eco Pastoral Care.” Official Site of HKBP. Accessed May 4, 2023.

https://hkbp.or.id/article/ibadah-puncak-penyelenggaraan-eco-pastoral-care.

Kehutanan, Kementerian Lingkungan Hidup dan. “Perjalanan 5 Dekade Pengelolaan Lingkungan Hidup Indonesia - Kementerian LHK.”

Perjalanan 5 Dekade Pengelolaan Lingkungan Hidup Indonesia - Kementerian LHK. Accessed May 4, 2023.

https://www.menlhk.go.id/site/single_post/4813/perjalanan-5-dekade-pengelolaan-lingkungan-hidup-indonesia.

Mayes, Andrew David Hastings, and Robert B. Salters. Covenant as Context: Essays in Honour of E.W. Nicholson. Oxford University Press, 2003.

Media, Kompas Cyber. “Parapat Diterjang Banjir dan Longsor, Lalu Lintas Lumpuh Halaman all.” KOMPAS.com. Last modified May 13, 2021. Accessed May 7, 2023.

https://medan.kompas.com/read/2021/05/13/194344378/parapat-diterjang-banjir-dan-longsor-lalu-lintas-lumpuh.

redaksi. “Deforestasi Semakin Menggila, Banjir Bandang Hantami Tanah Batak, Ephorus HKBP Serukan Segera Selamatkan Lingkungan Kawasan Danau Toba.” SINAR KEADILAN | BERANI TAJAM TERPERCAYA, May 14, 2021. Accessed May 4, 2023.

https://sinarkeadilan.com/deforestasi-semakin-menggila-banjir-bandang-hantami-tanah-batak-ephorus-hkbp-serukan-segera-selamatkan-lingkungan-kawasan-danau-toba/.

SINAGA, NIKSON. “Banjir dan Longsor Kian Sering, Konservasi Kawasan Danau Toba Mendesak Dilakukan.” kompas.id. Last modified

May 14, 2021. Accessed June 2, 2023.

https://www.kompas.id/baca/nusantara/2021/05/14/banjir-dan-longsor-kian-sering-konservasi-kawasan-danau-toba-mendesak-dilakukan.

Singgih, Emanuel Gerrit. Garis Besar Teologi-Teologi Perjanjian Lama. Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2023.

______. Dari Eden ke Babel: Sebuah Tafsir Kejadian 1-11. PT Kanisius, n.d.

______. “Pengantar Teologi Ekologi.” Yogyakarta: Kanisius, 2021.

______. Dunia yang bermakna: kumpulan karangan tafsir Perjanjian Lama. Persetia, 1999.

Times, I. D. N., and Prayugo Utomo. “Banjir Bandang dan Longsor di Parapat, KSPPM Tuding Ulah Manusia.” IDN Times. Accessed June 22, 2023. https://sumut.idntimes.com/news/sumut/prayugo-utomo-1/banjir-bandang-dan-longsor-di-parapat-ksppm-tuding-ulah-manusia.




DOI: https://doi.org/10.46965/jch.v7i2.2367

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Copyright © 2020
Institut Agama Kristen Negeri Tarutung
Kampus I : Jalan Pemuda Ujung No. 17 Tarutung
Kampus II : Jalan Raya Tarutung-Siborongborong KM 11 Silangkitang Kec.Sipoholon Kab. Tapanuli Utara
email: warsetofreddy@gmail.com